Brebes - Cukup berat tugas yang diemban oleh Bati Bhakti TNI Sterdim 0713/Brebes di gelaran TMMD Reguler ke - 100 Kodim Brebes dengan desa sasaran Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo. Karena semua pelaporan kegiatan TMMD akan terkonsentrasi pada anggota yang mempunyai posisi itu.

Adalah Bati Bhkati TNI Seterdim 0714/Brebes, Serma Samsul. Selain menggali semua kegiatan dari lapangan langsung, sosok ini akan terus memantau dan mengikuti semua rapat-rapat terkait pelaksanaan TMMD, dimana di wilayah Kodim Brebes sudah menggelar beberapa kali.
''Doanya, semoga tugas yang kami emban bisa terlaksana dengan baik. Konsentrasi saat ini adalan di upacara pembukaan yang rencananya akan digelar 4 Juli 2017 nanti. Apalagi informasi terakhir orang nomor satu di jajaran Pemprov Jawa Tengah, Gubernur Ganjar akan membuka langsung TMMD Reguler Kodim Brebes,'' beber Serma Samasul. (pendim Brebes)
Related Posts :
Bangga Sekaligus Terharu Dengan Geliat Kegiatan TMMD
PEKALONGAN - Perasaan bangga sekaligus haru dirasakan oleh Mbah Danuri ( 67), warga Dukuh Sandong, Desa Rogoselo, begitu melihat sepa… Read More...
Ungkapan Rasa Syukur, Sejumlah Warga Bantu Pengecatan Jalan
PEKALONGAN - Banyak cara yang dilakukan warga Desa Rogoselo, Kecamatan Doro, Pekalongan dalam mengungkapan rasa syukur dengan t… Read More...
"Rumah Mbah Carniah Benar-Benar Layak Huni''
PEKALONGAN - Rumah Mah Carniah (67), warga Desa Rogoselo setelah direhab Satgas TMMD Reguler ke-98 Kodim Pekalongan, saat ini b… Read More...
Direhab TNI, Warga Semakin Nyaman Melewati Jembatan Si Pare
PEKALONGAN - Ada nuansa baru di jembatan Si Pare, sebuah jembatan peninggalan Belanda yang terletak di perbatasan Desa Ro… Read More...
Siang Kerja TMMD, Malam Ngajari Anak-Anak Ngaji
PEKALONGAN Selain melakukan pembangunan di desa sasaran TMMD, sejumlah anggota Satgas TMMD Reguler Kodim Pekalongan juga melakukan ba… Read More...