Foto : dok |
Dengan didampingi Kasrem 071/ Wijaya Kusuma, Letkol Inf. Airful Mutaqin, Ketua Tim Wasev mengingatkan kepada para Satgas TMMD yang berada di Desa Rempoah, untuk terus membina komunikasi positif dengan para warga di desa sasaran di berbagai kesempatan. Hal itu dimaksudkan dalam rangka untuk tercapainya kemanunggalan TNI dengan rakyat.